bc

Suamiku Presiden Sekolah

book_age16+
2.5K
FOLLOW
20.3K
READ
possessive
love after marriage
arrogant
goodgirl
comedy
sweet
icy
highschool
enimies to lovers
school
like
intro-logo
Blurb

Apa yang kalian pikirkan jika mendengar kata Presiden? Pastinya seorang pemimpin kan. Disini menceritakan perjodohan seorang Presiden sekolah atau tepatnya pemimpin para gerombolan cogan-cogan disekolah dengan seorang gadis dingin nan judes.

Saat ini Vanno dan Manda sedang di lapangan basket,akibat tantangan Vanno. Karena Manda tidak mau imagenya jatuh cuma gara-gara nolak tantangan seorang Vanno,jadinya dia pun menyetujui tantangan tersebut.

"Kita tantangan basket, siapa yang menang harus nurutin keinginannya selama satu minggu,kalau gak mau hukuman bertambah berat," ucap Vanno.

"Oke, siapa takut.No problem," jawab Manda.

Mereka berdua pun berjabat tangan. Seluruh siswa, siswi PBHS berkumpul untuk melihat Vanno dan Manda.

❄❄

Ternyata poin Vanno lebih unggul daripada Manda. Tak mau kalah Manda pun berusaha untuk membalas Vanno,tetapi yasudah tetap saja poinnya lebih unggul Vanno.

Selang beberapa menit...

Dan ya,Vanno lah memenangkan tantangan basket. Dengan berat hati Manda harus menuruti perintah Vanno.

"Gampang kok kemauan gue, lo harus jadi asisten gue selama seminggu," ucap Vanno tak berdosa.

⭐⭐

Hm... Kira-kira Manda bakalan terima gak ya? Ngomong-ngomong jadi asiten apa ya ini? Penasaran? Yuk baca. Cuma disini kalian bakal tau kelanjutannya. Dijamin deh seru,gak bikin bosen,dan alurnya itu beda dari yang lain alias gak pasaran ya.

HAPPY READING✨

chap-preview
Free preview
•SPS1.VannoUsil•
XII MIPA 3 kelas nakal berjuta akal.Saat ini kelas XII MIPA 3 sedang jamkos dikarenakan guru yang mengajar saat ini tidak masuk akibat sakit.Itulah sebuah kebahagiaan para siswa kelas XII MIPA 3. Dikelas XII MIPA 3 ada saja kelakuan-kelakuan aneh dari siswa-siswinya.Ada yang tidur,makan,ghibah,konser dadakan,dll.Tapi berbeda dua remaja ini.Mereka tidak pernah akur.Entah takdir apa mereka bisa satu kelas. Setiap kali mereka bertemu ada saja yang diperdebatkan.Mereka sudah seperti tom and jerry.Seperti saat ini mereka menjadi tontonan gratis setiap harinya oleh teman sekelas mereka.Siapa lagi yang tidak mengenal mereka berdua.Mereka adalah Amanda Jesy Stefania dan Devanno Abraham. "VANNO... LO KETERLALUAN BALIKIN KOTAK PENSIL GUE!!" teriak Manda "Gak mau emang ada apanya sih,jadi pengen buka deh," sambil membuka kotak pensil Manda. "JANGAN!!" teriak Manda. Sretttt "Ups,isinya roti jepang," ucap Vanno lirih. Vanno pun mengembalikan kotak pensil Manda.Harga diri Vanno anjlok seketika akibat membuka kotak pensil itu.Sedangkan Manda sudah harus menahan malu akibat ulah Vanno. Vanno pun pergi meninggalkan sebelum dia bertambah malu.Sebab dikelas mereka sudah menjadi tontonan gratis teman sekelas mereka. Dirooftop "Lo konyol banget sih van," ucap alan. "Ya mana gue tau niatnya cuma iseng tapi malah jadi begini," jawab vanno. "Si manda pasti tambah benci sama lo deh gue yakin itu," ucap alan. "Iya tau ntar gue minta maaf sama dia.Gak enak udah bikin dia malu," ucap vanno frustasi. "Kesambet apaan lo van," ejek alan. "Baikan salah gak baikan salah jadi serba salah deh gue," ucap vanno. "Ya deh terserah lo,tapi emang manda mau maafin lo?" tanya alan. "Dicoba aja dulu semoga aja dia bisa maafin gue," jawab vanno. "Kalok dah dimaafin jangan ganggu dia lagi lo mah bandel kalok dibilangin," ucap alan. "Rasanya gimana gitu sehari gak gangguin dia," jawab vanno sambil terkekeh. "Jangan-jangan lo jatuh cinta sama dia van?" tanya alan penuh selidik. "Dih amit-amit gue jatuh cinta sama mak lampir," jawab vanno. "Kan jodoh gak ada yang tau van gimana sih lo," ucap alan. "Iya juga sih .Gak usah difikir masih lama juga mending kita ke kelas sekarang," jawab vanno. "Yaudah ayok tapi mampir dulu ya ke warungnya simbok," ucap alan. "Oke lah yok," jawab vanno. Dilain tempat,tepatnya di taman belakang sekolah. "IHH GUE SEBEL SAMA SI VANNO DEH KETERLALUAN BENCANDANYA!!" teriak manda. "Shutt jan teriak-teriak ntar kedengeran guru lo mau dihukum?" ucap dira. "Ya enggak abisnya gue sebel sama si vanno."sungut manda. "Iya gue tau tapi coba tenangin diri lo.Ambil nafas tahan sebentar buang.Ayok terus ulangin sambil istigfar."ucap dira. "Astagfirullohhaladzim."ucap manda. "Udah tenang kan."tanya dira. "Iya lumayan makasih ya dir."jawab manda. "Gak ada kata makasih dalam persahabatan lo itu udah gue anggep sodara gue sendiri nda."ucap dira. "Huaaaaa terhura gue."ucapa manda sambil memeluk dira. Dira pun membalas pelukan manda. "Ayok nda kita kekelas ntar takut dicariin."ajak dira sambil melepas pelukan manda. Dieperjalanan menuju kelas mereka bertemu dengan vanno dan alan. "Manda gue mau ngomong."panggil vanno. Manda hanya berpura-pura tidak mendengar.Karena dia masih kesal dengan vanno.Manda dan Dira tetap melenggang pergi menuju kelas dan mengacuhkan mereka berdua. "Tuhkan masih marah si manda."ucap alan. "Entar coba lagi waktu pulang sekolah."jawab vanno. "Mau lo apain si manda?"tanya alan penuh selidik. "Cuma mau gue ajak pulang bareng dengan cara gue paksa."jawab vanno. "Pinter juga lo."ucap alan. "Iya dong kalok gak pinter malu-maluin keluarga gue aja."jawab vanno tetap stay humble walaupun dia pintar dan anak pemilik sekolah. "Yaudah yok ke kelas."ajak alan. "Yok."jawab vanno. Sekarang kelas XII MIPA 3 masih saja jamkos.Suatu keajaiban kelas XII MIPA 3 bisa tenang. "Tumben banget nih kelas sepi biasanya aja udah kek pasar ikan."ucap adit ketua kelas. "Heh lo gimana sih kelas sepi bukannya seneng ini malah diprotes dasar ketua kelas bobrok."jawab alan. "Yeee kan gak biasa kalok kelas kita sepi biasanya aja ada yang ngehibur."ucap Adit. "Lo kira temen gue ini penghibur gitu!!"sewot alan. "Udah-udah gak usah diladenin lo ngladenin sama aja lo gila."ucap vanno. "Lo kira gue orang gila gitu."sewot adit. "Udah diem brisik tau kek anak tk aja."ucap vanno. Kriiiinnnggggg....... Bel pulang sekolah pun berbunyi.Semua murid-murid berhambur keluar kelas. "Nda ayok cepet sekolah dah sepi ini."ucap dira. "Iya-iya bentar tinggal masukin ini doang."jawab manda. "Yok udah."sambung manda. "Lo dijemput kagak?"tanya dira. "Dijemput kok dir emang kenapa?"jawab manda. "Kalok gak dijemput bareng gue aja."ucap dira. "Dijemput kok."jawab manda. Dihalte Bus Drrrttt..... Handphone manda bergetar menandakan ada panggilan masuk. "Hallo assalamualikum neng maaf mang diman gak bisa jemput ban mobil tiba-tiba bocor maaf ya neng." ucap mang diman dari balik telepon. "Waalaikumsallam mang iya gak papa nanti manda naik ojol aja."ucap manda "Maaf ya neng." jawab mang diman. "Udah dulu ya mang assalamualikum."ucap manda. "Waalaikumsallam." jawab mang diman. Sambungan telepon dimatikan bersama. "Kenapa nda?"tanya dira. "Mang diman gak bisa jemput ban mobil tiba-tiba bocor dijalan."jawab manda lesu. "Bareng gue aja ya keburu gelap."ajak dira. "Gak usah dir gue naik ojol aja gak papa."ucap manda. "Beneran nih?"tanya dira. "Iya beneran cepet pulang tu udah ditungguin kasian tau."jawab manda. "Beneran gak mau ditungguin?"tanya dira lagi. "Beneran dira cepet balik kalok masih disini gue bakal marah sama lo."ucap manda. "Iya-iya gue balik hati-hati ya."jawab dira. "Iya babay."ucap manda sambil melambaikan tangan. "Bay."balas dira. "Yaallah udah mau malem kenapa gak ada ojol apa taxsi gitu."dialog manda frustasi. 15 menit kemudian Tiba-tiba motor ninja berhenti di depan manda. "Ayok bareng gue keburu malem."ucap pemuda tersebut. "Apaan sih van ntar lo ngerjain gue lagi."jawab manda ketus. Ternyata pemuda tersebut adalah vanno.Vanno memang sengaja melihat gerak-gerik manda dari kejauhan. "Beneran gue mau nolongin lo ayok cepet keburu gelap."ajak vanno sekali lagi. "Lo mau disini ketemu sama preman?"sambung vanno lagi. Manda mengelengkan kepalanya. "Enggak."jawab manda. "Yaudah cepet ayok naik."ucap vanno. "Lo gak liat apa rok gue pendek trus badan gue juga pendek."jawab manda. "Nih pake."ucap vanno sambil memberikan jaketnya. "Makasih"jawab manda. Manda pun memakai jaket vanno. "Udah kan ayok cepet naik."ucap vanno. "Lo gak liat apa badan gue pendek."jawab manda. "Oh iya lupa lo kan pendek.Pegang tangan gue."ucap vanno. Manda pun naik ke motor ninja vanno dengan hati-hati. "Udah kan pegangan ntar jatuh."ucap vanno. "Dah."jawab manda sambil memegang tas vanno. "Ok."ucap vanno. 30 menit kemudian "Rumah lo mana?"tanya vanno. "Perumahan Cempaka Rumah nomer 85."jawab manda. "Ok"balas vanno. Motor ninja vanno pun melaju menuju perumahan cempaka. "Dah sampai cepet turun."ucap vanno. "Iya bentar susah tau."jawab manda. "Makasih,nih jaket lo."lanjut manda setelah turun dari motor ninja vanno. "Sama-sama,eh nda sekalian gue mau minta maaf soal kejadian tadi gue bener-bener gak tau."ucap vanno. "Iya udah gue maafin asal lo gak ulangin lagi."jawab manda. "Iya makasih ya," ucap vanno. "Iya sama-sama."jawab manda sambil tersenyum. Lo cantik juga kalok senyum.Batin Vanno. "Mau mampir dulu gak? tanya manda. "Gak usah udah mau malem juga kok gue balik dulu ya cepet masuk sana," jawab vanno. "Yaudah gue masuk dulu ya bye," ucap manda. "Bye." jawab vanno. Manda pun memasuki rumahnya.Setelah Manda masuk Vanno pun menstater motornya untuk pulang kerumah. "Assalamualaikum manda pulang," ucap manda sambil menyalimi tangan sang mama. "Waalaikumsallam yaAllah nak tadi kamu pulang naik apa?maafin mang diman ya tiba-tiba ban mobil bocor," jawab sang mama. "Tadi dianterin sama temen mah yaudah manda masuk kamar dulu ya mau bersihin badan dah lengket banget," ucap manda. "Iya cepet mandi kamu sana udah bau terasi," jawab sang mama sambil terkekeh. "Ih mama apaan sih."ucap manda. Manda pun melenggang pergi menuju kamarnya untuk membersihkan diri.

editor-pick
Dreame-Editor's pick

bc

Tentang Cinta Kita

read
188.1K
bc

Head Over Heels

read
15.7K
bc

Byantara-Aysha Kalau Cinta Bilang Saja!

read
284.4K
bc

DENTA

read
17.0K
bc

(Bukan) Pemeran Utama

read
19.5K
bc

Dinikahi Karena Dendam

read
202.9K
bc

Single Man vs Single Mom

read
97.1K

Scan code to download app

download_iosApp Store
google icon
Google Play
Facebook